Agar Font di Word tidak berubah saat dibuka di komputer Lain
Apabila tidak puas dengan jenis font yang disediakan oleh sistem operasi
 yang anda instal, anda bisa menambahkan sendiri berbagai jenis font 
pada komputer anda. Namun, terkadang jenis font 
yang anda pakai tersebut tidak tersedia di komputer lain, sehingga 
ketika suatu file dibuka di tempat lain atau di komputer lain, font dari
 file tersebut berubah.
Supaya font tidak berubah, Anda bisa melakukan cara berikut ini:
1. Klik Microsoft Office Button pada sudut kiri atas dokumen anda, lalu klik Word Options.
2. Pilih kategori Save, lalu beri ceklist kotak Embed fonts in the file seperti gambar berikut ini.
Supaya font tidak berubah, Anda bisa melakukan cara berikut ini:
1. Klik Microsoft Office Button pada sudut kiri atas dokumen anda, lalu klik Word Options.
2. Pilih kategori Save, lalu beri ceklist kotak Embed fonts in the file seperti gambar berikut ini.
tampilan Word Options => Save
3.
 Setelah melakukan tip ini, meskipun jenis font yang anda gunakan tidak 
tersedia di computer lain, font tidak berubah. Menariknya lagi, nama 
font asli yang anda gunakan akan tetap ditampilkan pada daftar font di 
komputer lain.



0 comments:
Post a Comment
Silahkan Tinggalkan komentar kamu